Corenews.id
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini
Corenews.id
No Result
View All Result

Gandeng Buruh, Prabowo akan Hapus Sistem Outsourcing

by Abdullah Suntani
2 Mei 2025 | 16:54
in Bisnis
prabowo hapus outsourcing

Foto: paradigmanasional.id

Bagikan sekarang:

Jakarta, CoreNews.id – Presiden Prabowo Subianto menyatakan akan menghapus sistem outsourcing pekerja. Untuk itu, ia memerintahkan pembentukan Dewan Kesejahteraan Buruh Nasional yang diisi oleh para pimpinan serikat buruh, guna mencari cara menghapus sistem tersebut.

“Saya akan meminta Dewan Kesejahteraan Nasional mempelajari bagaimana caranya kita kalau bisa, tidak segera, tapi secepat-cepatnya kita ingin menghapus outsourcing,” ujar Prabowo dalam Pidato Hari Buruh di Monas, Jakarta (1/5/2025).

Namun, Prabowo mengingatkan agar buruh tetap realistis dan memperhatikan peran investor. “Kalau mereka (investor) tidak investasi, tidak ada pabrik, kalian tidak bekerja,” katanya.

Ia juga menyetujui usulan serikat buruh untuk mempertemukan pekerja dan pengusaha di Istana Bogor. Prabowo menyebut akan mempertemukan 150 pimpinan buruh dengan 150 pemimpin perusahaan.

“Saya akan mengatakan kepada para pengusaha ‘Saudara-saudara tidak boleh mau kaya sekaya-kayanya sendiri, tanpa mengajak pekerja-pekerja hidup dengan baik’,” tegasnya.

Prabowo juga menyoroti peran negara dalam memberi bantuan kepada rakyat, seperti layanan kesehatan, pendidikan, subsidi listrik, dan bantuan tunai langsung. Ia menekankan pentingnya ketepatan sasaran dalam pemberian bantuan.

“Tapi sekarang masalahnya kita harus jaga, mereka yang memerlukan, mereka yang terima. Jangan mereka yang tidak perlu, tapi terima juga bantuan dan subsidi, ini gak benar!” pungkasnya.

Tambahan, dalam peringatan Hari Buruh, hanya tiga konfederasi buruh yang hadir bersama Presiden, yaitu KSPI, KSBSI, dan KSPSI. Sementara itu, serikat buruh dan aliansi masyarakat sipil lainnya melakukan aksi demonstrasi di depan Gedung DPR RI.

READ  Tak Hanya Cina, Uni Eropa Siap Balas Tarif Trump
Tags: Hari Buruh Internasionaloutsourcing
Previous Post

Polisi Turki Tangkap 400 Lebih Demonstran di Hari Buruh, Amnesty Kecam Larangan Aksi di Taksim

Next Post

Pemkot Tangerang Luncurkan Angkutan Gratis untuk Pelajar

Next Post
bus gratis pelajar tangerang

Pemkot Tangerang Luncurkan Angkutan Gratis untuk Pelajar

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PARIWARA

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

22 Desember 2025 | 17:00
Perumda Air Minum Kota Padang TOP Digital Awards 2025

Mengalirkan Inovasi, Menyemai Layanan: Perumda Air Minum Kota Padang Kembali Raih TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 09:00
Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 08:00
RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Perkuat Transformasi Digital untuk Tingkatkan Mutu Layanan, RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 07:00
Moratelindo Transformasi Digital TOP Digital Awards

Moratelindo Perkuat Kepemimpinan Transformasi Digital Lewat Dua Penghargaan Nasional TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 06:00
Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

4 Desember 2025 | 06:00

POPULER

Mengenal Apa Itu Maqam Ibrahim

Mengenal Apa Itu Maqam Ibrahim

12 Februari 2025 | 17:07
Silsilah Nabi Ibrahim AS

Silsilah Nabi Ibrahim AS

10 Februari 2025 | 12:48
kuhp-kuhap-baru-berlaku-2-januari-2026

Resmi Berlaku! KUHP dan KUHAP Baru Efektif Mulai 2 Januari 2026, Ini Pasal-Pasal yang Paling Disorot

1 Januari 2026 | 10:00
Profil Nabi Luth AS

Profil Nabi Luth AS

14 Februari 2025 | 15:57
Sejarah Pembangunan Ka’bah

Sejarah Pembangunan Ka’bah

17 Februari 2025 | 16:36
Profil Darma Mangkuluhur, Anak Sulung Tommy Soeharto

Profil Darma Mangkuluhur, Anak Sulung Tommy Soeharto

22 April 2024 | 16:06
  • Redaksi Corenews.id
  • Pedoman Media Siber
  • Email Login

Corenews.id | All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini

Corenews.id | All Rights Reserved