Corenews.id
No Result
View All Result
  • Trending
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini
Corenews.id
No Result
View All Result

Diburu Industri Global, Luhut Dorong Hilirisasi Kemenyan

by Abdullah Suntani
27 Mei 2025 | 11:38
in Bisnis
Ultah ke 76 Luhut Doakan Prabowo

Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden

Bagikan sekarang:

Jakarta, CoreNews.id – Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan mendorong pengembangan hilirisasi kemenyan berbasis komunitas. Ia menyampaikan hal ini setelah menerima data ekspor kemenyan alami asal Sumatera Utara ke Asia dan Eropa. Kemenyan jenis resin dari pohon Styrax Benzoin ternyata sangat dibutuhkan oleh industri parfum, aromaterapi, makanan, hingga farmasi.

Namun, Luhut menyoroti rendahnya harga kemenyan di tingkat petani. “Padahal, ekspor kemenyan kita pada 2024 mencapai 43 ribu ton dengan nilai lebih dari US$52 juta. Sekitar 30 persen masyarakat di Tapanuli Utara dan Humbang Hasundutan bergantung hidup dari komoditas ini,” ujarnya pada Sabtu (24/5/2025).

Ia menekankan pentingnya hilirisasi tanpa perlu pabrik besar, cukup menggunakan teknologi sederhana seperti distilasi uap untuk menghasilkan minyak kemenyan dan resin terstandar siap ekspor. “Kita tidak butuh pabrik besar, yang kita butuhkan adalah kemauan memberi nilai tambah di tempat kemenyan itu tumbuh,” katanya.

Luhut juga mengklaim bahwa minat investor terhadap hilirisasi kemenyan mulai terbentuk. Meski begitu, ia menilai perlu sinergi antar kementerian, pemda, dan pelaku usaha. Pemetaan lahan dan pohon kemenyan juga tengah disiapkan dalam bentuk peta digital.

“Hilirisasi kemenyan adalah upaya konkret untuk memperkuat ekonomi lokal, meningkatkan kesejahteraan petani, dan menjaga biodiversitas hutan,” tutup Luhut.

READ  Purbaya Ngotot: Anggaran MBG Sisa Diambil, Tapi Kalau Kurang Ditambah!
Tags: kemenyanLuhut Binsar Pandjaitan
Previous Post

Jaksa Agung Sidak Kejari Jabodetabek, Temukan Pelayanan Perlu Ditingkatkan

Next Post

Kepala BGN Sebut 1.000 SPPG Pesantren Siap Beroperasi Agustus 2025

Next Post
MBG Pesantren

Kepala BGN Sebut 1.000 SPPG Pesantren Siap Beroperasi Agustus 2025

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PARIWARA

Green movement pertamina

Pertamina Luncurkan Green Movement, Wujud Nyata Komitmen ESG

8 Mei 2025 | 14:00
Logo Danantara

Presiden Prabowo Resmikan Badan Pengelola Investasi DANANTARA

12 Maret 2025 | 09:00
Kepala BPJPH Ahmad Haikal Hasan

BPJPH Bersinergi dengan 11 Mitra Permudah Sertifikasi Produk Halal

18 Februari 2025 | 17:00
Aplikasi Growin' by Mandiri Sekuritas

Aplikasi Growin’ by Mandiri Sekuritas Permudah Investasi di Pasar Modal

9 Januari 2025 | 17:00

POPULER

Rais Aam Desak Gus Yahya Mundur dari Ketum PBNU, Ini Alasannya

Rais Aam Desak Gus Yahya Mundur dari Ketum PBNU, Ini Alasannya

23 November 2025 | 10:49
Silsilah Nabi Ibrahim AS

Silsilah Nabi Ibrahim AS

10 Februari 2025 | 12:48
Kisah Singkat Nabi Nuh AS

Kisah Singkat Nabi Nuh AS

31 Juli 2024 | 16:00
Yahya Cholil Staquf: Urusan Bisnis Bukan Urusan PBNU

Didesak Mundur, Gus Yahya Kumpulkan Alim Ulama Malam Ini, Rais Aam dan Sekjen PBNU Tidak Diundang

23 November 2025 | 11:02
Hadits Tolong Menolong, Perintahkan Muslim untuk Saling Membantu

Hadits Tolong Menolong, Perintahkan Muslim untuk Saling Membantu

25 Juli 2024 | 12:39
generasi-z-asia-pasifik-timur-tengah-stres-tinggalkan-pekerjaan

Indonesia Jadi “Ibu Kota” Penipuan Lowongan Kerja Asia Pasifik,

22 November 2025 | 17:00
  • Redaksi Corenews.id
  • Pedoman Media Siber
  • Email Login

Corenews.id | All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Trending
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini

Corenews.id | All Rights Reserved