Corenews.id
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini
Corenews.id
No Result
View All Result

7 Sayuran Murah Ini Ternyata Kaya Kalsium, Bikin Tulang Tetap Kuat Saat Menua!

by Abdullah Suntani
22 November 2025 | 16:44
in Gaya Hidup
7 Sayuran Murah Ini Ternyata Kaya Kalsium, Bikin Tulang Tetap Kuat Saat Menua!

Foto: Freepik

Bagikan sekarang:

Jakarta, CoreNews.id – Menjaga kesehatan tulang sejak dini penting dilakukan agar tetap kuat hingga usia menua. Salah satu caranya adalah dengan mencukupi kebutuhan kalsium harian, tidak hanya dari susu tetapi juga dari berbagai jenis sayuran.

Dilansir dari berbagai sumber, sayuran tinggi kalsium tak hanya membantu menjaga kepadatan tulang, tetapi juga menyediakan berbagai nutrisi penting lain untuk tubuh. Dengan mengonsumsi sayuran tinggi kalsium secara rutin, kamu bisa menjaga kepadatan tulang dan mencegah risiko osteoporosis di masa tua.

Berikut beberapa sayuran tinggi kalsium yang direkomendasikan:

1. Kacang edamame
Setiap 155 gram edamame matang mengandung sekitar 8 persen kebutuhan kalsium harian. Healthline menyebut edamame juga kaya protein dan folat.

2. Pakcoy
Dalam 100 gram pakcoy terdapat sekitar 93 mg kalsium atau 7 persen kebutuhan harian, sekaligus vitamin A dan C yang baik untuk imunitas dan kesehatan mata.

3. Brokoli
Brokoli menyediakan 40 mg kalsium per 100 gram. Menurut Times of India, brokoli kaya vitamin C dan sulforaphane yang membantu detoksifikasi tubuh.

4. Kacang polong
Mengandung sekitar 59 mg kalsium per 100 gram. WebMD mengingatkan porsinya perlu dibatasi karena karbohidratnya cukup tinggi.

5. Peterseli
Peterseli mengandung 138 mg kalsium per 100 gram dan kaya vitamin K yang penting bagi kesehatan tulang serta pembekuan darah.

6. Daun bit
Daun bit menyediakan 114 mg kalsium per 100 gram. Tingginya vitamin K membantu memperkuat tulang dan mencegah osteoporosis.

7. Kale
Kale mengandung 132 mg kalsium per 100 gram. Selain itu, kale kaya vitamin A, C, dan flavonoid yang melawan peradangan dan memperlambat penuaan.

Sayuran tersebut dapat diolah dengan berbagai cara seperti dikukus, ditumis, atau dijadikan salad dan smoothie agar lebih variatif dalam konsumsi harian.

READ  10 Daftar Ikan Mengandung Merkuri Tinggi
Tags: sayuran tinggi kalsium
Previous Post

Citadel Luncurkan UmHajGo: Aplikasi AI yang Siap Mengguncang Ekosistem Haji-Umrah Digital

Next Post

Indonesia-Inggris Sepakat Dorong Pasukan Internasional ke Gaza

Next Post
Indonesia-Inggris Sepakat Dorong Pasukan Internasional ke Gaza

Indonesia-Inggris Sepakat Dorong Pasukan Internasional ke Gaza

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PARIWARA

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

22 Desember 2025 | 17:00
Perumda Air Minum Kota Padang TOP Digital Awards 2025

Mengalirkan Inovasi, Menyemai Layanan: Perumda Air Minum Kota Padang Kembali Raih TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 09:00
Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 08:00
RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Perkuat Transformasi Digital untuk Tingkatkan Mutu Layanan, RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 07:00
Moratelindo Transformasi Digital TOP Digital Awards

Moratelindo Perkuat Kepemimpinan Transformasi Digital Lewat Dua Penghargaan Nasional TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 06:00
Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

4 Desember 2025 | 06:00

POPULER

Guru Besar UIN Jakarta Minta Sarjana Muslim jadi Agen Peradaban

Guru Besar UIN Jakarta Minta Sarjana Muslim jadi Agen Peradaban

11 Januari 2026 | 15:08
Profil Darma Mangkuluhur, Anak Sulung Tommy Soeharto

Profil Darma Mangkuluhur, Anak Sulung Tommy Soeharto

22 April 2024 | 16:06
kuhp-kuhap-baru-berlaku-2-januari-2026

Resmi Berlaku! KUHP dan KUHAP Baru Efektif Mulai 2 Januari 2026, Ini Pasal-Pasal yang Paling Disorot

1 Januari 2026 | 10:00
Ilustrasi Nasi Putih

Nasi Putih Sisa Masih Aman Dikonsumsi, Asal Tahu Cara Menyimpannya

19 April 2025 | 09:00
Kisah Singkat Nabi Nuh AS

Kisah Singkat Nabi Nuh AS

31 Juli 2024 | 16:00
Ilustrasi Bandara dibuat ChatGPT

Kertajati Hanya Bebani Jabar Rp 100 Miliar per Tahun, KDM Minta Ditutup

8 Januari 2026 | 10:36
  • Redaksi Corenews.id
  • Pedoman Media Siber
  • Email Login

Corenews.id | All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini

Corenews.id | All Rights Reserved