Corenews.id
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini
Corenews.id
No Result
View All Result

Kemenkes Tekankan Perlu Pengetahuan HIV/AIDS Sejak Dini

by Miroji
29 November 2024 | 15:54
in Gaya Hidup
Kemenkes Tekankan Perlu Pengetahuan HIV/AIDS Sejak Dini
Bagikan sekarang:

CoreNews.id, Jakarta – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkapkan perlunya pemahaman HIV/AIDS sejak dini. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kemenkes Ina Agustina Isturini mengatakan pengetahuan ini penting agar mereka menjaga kesehatan reproduksinya. 

“Termasuk mencegah agar tidak terkena penyakit seksual menular seperti HIV/AIDS. Selain itu, perlu juga memberikan pemahaman untuk tidak mendiskriminasi atau menstigmatisasi ODHIV,” kata Ina, Jumat (29/11/2024). 

Ina mengatakan, membentuk perilaku seksual yang positif serta menanamkan pemahaman agar tidak mendiskriminasi orang dengan HIV (ODHIV) perlu dilakukan sedini mungkin. Hal itu bisa menjadi langkah untuk menangani situasi HIV/AIDS di tanah air.

Sementara, UNAIDS Country Director untuk Indonesia Muhammad Saleem mengatakan, kebijakan tentang pendidikan reproduksi berbeda di tiap negara. Tergantung pada budaya dan agama, namun idealnya diberikan saat remaja.

Adapun untuk pencegahan HIV melalui konteks pendidikan, dia mencontohkan kebijakan di Afrika yakni Education Plus. Di mana anak-anak terutama perempuan, didorong untuk fokus belajar selama 10 tahun.

“Pengalaman dan penelitian menunjukkan bahwa ketika para anak perempuan dan laki-laki, ketika mereka sekolah selama 10 tahun. Karena di usia itu kemungkinan mereka mendapatkan masalah kesehatan reproduksi, HIV/AIDS, adalah jauh lebih kecil,” katanya.

Sleem mengatakan, kebijakan tersebut dibuat karena banyaknya anak yang putus sekolah di Afrika. Karena kekerasan berbasis gender juga lebih sedikit dibanding yang tidak sekolah. 

Koordinator Inti Muda Indonesia Bella Aubree mengatakan saat anak sudah menjadi remaja harus diajarkan tentang cara menjaga kesehatan organ reproduksi. Bella juga mengatakan, anak tersebut harus diajarkan tentang perilaku seksual, serta konsekuensinya, seperti HIV/AIDS.

Dia menyebutkan, ada modul edukasi seksualitas komprehensif (CSE) baik untuk lingkup sekolah dan luar sekolah. Adapun pihaknya, sebagai jaringan yang mewadahi populasi kunci muda, turut menyebarluaskan pendidikan itu melalui platformnya.

READ  Waspada! Sering Konsumsi Es Teh Manis Picu Kematian Muda

“Memang ada banyak yang perlu berperan, termasuk keluarga. Keluarga ini adalah salah satu yang wajib banget berperan dalam memberikan pendidikan seks ini,” ucapnya. 

Tags: HIVKesehatan
Previous Post

Menko Airlangga: Indonesia Dukung Keberlanjutan Industri Kelapa Sawit

Next Post

Baznas Dukung Program Kesehatan melalui Optimalisasi Dana Zakat

Next Post
Baznas Dukung Program Kesehatan melalui Optimalisasi Dana Zakat

Baznas Dukung Program Kesehatan melalui Optimalisasi Dana Zakat

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PARIWARA

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

22 Desember 2025 | 17:00
Perumda Air Minum Kota Padang TOP Digital Awards 2025

Mengalirkan Inovasi, Menyemai Layanan: Perumda Air Minum Kota Padang Kembali Raih TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 09:00
Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 08:00
RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Perkuat Transformasi Digital untuk Tingkatkan Mutu Layanan, RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 07:00
Moratelindo Transformasi Digital TOP Digital Awards

Moratelindo Perkuat Kepemimpinan Transformasi Digital Lewat Dua Penghargaan Nasional TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 06:00
Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

4 Desember 2025 | 06:00

POPULER

kuhp-kuhap-baru-berlaku-2-januari-2026

Resmi Berlaku! KUHP dan KUHAP Baru Efektif Mulai 2 Januari 2026, Ini Pasal-Pasal yang Paling Disorot

1 Januari 2026 | 10:00
Ilustrasi Bandara dibuat ChatGPT

Kertajati Hanya Bebani Jabar Rp 100 Miliar per Tahun, KDM Minta Ditutup

8 Januari 2026 | 10:36
Viral Susu MBG Hanya 30 Persen Susu, Ini Kata BGN

Viral Susu MBG Hanya 30 Persen Susu, Ini Kata BGN

1 Oktober 2025 | 14:56
Sejarah Pembangunan Ka’bah

Sejarah Pembangunan Ka’bah

17 Februari 2025 | 16:36
KPK Periksa 4 ASN Cirebon dan Tetapkan GM Hyundai sebagai Tersangka Suap PLTU

KPK Periksa Tiga Pejabat Kejari Bekasi Terkait Dugaan Suap Ijon Proyek

9 Januari 2026 | 14:18
Rencana Pertemuan dengan Putin, Trump Akui Bahas Ukraina

Trump Tarik AS dari Sejumlah Lembaga PBB, Pendanaan Organisasi Lingkungan Dihentikan

9 Januari 2026 | 15:01
  • Redaksi Corenews.id
  • Pedoman Media Siber
  • Email Login

Corenews.id | All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini

Corenews.id | All Rights Reserved