Corenews.id
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini
Corenews.id
No Result
View All Result

Suhartoyo Resmi Dilantik Jadi Ketua MK

by Abdullah Suntani
13 November 2023 | 10:45
in Indeks, Nasional
Suhartoyo dilantik jadi ketua MK

Foto: istimewa

Bagikan sekarang:

Jakarta, CoreNews.id – Suhartoyo resmi dilantik menjadi ketua Mahkamah Konstitusi (MK) pada hari ini, Senin, 13 November 2023.

Ia menggantikan Anwar Usman yang dicopot dari jabatannya karena terbukti melakukan pelanggaran kode etik berat terkait putusan batas usia minimum calon presiden dan wakil presiden.

“Hakim terlapor terbukti melakukan pelanggaran berat terhadap kode etik dan perilaku Hakim Konstitusi. Menjatuhkan sanksi pemberhentian dari jabatan ketua MK,” ujar Jimly Ashhiddiqie dalam amar putusan MKMK, Jakarta, Selasa (7/11) malam.

Suhartoyo terpilih sebagai ketua MK melalui rapat permusyawaratan hakim yang dihadiri oleh sembilan hakim konstitusi pada Kamis, 9 November 202323.

“Menyepakati bahwa ketua Mahkamah Konstitusi terpilih adalah yang mulia Bapak Dr. Suhartoyo, dan InsyaAllah hari Senin akan diambil sumpahnya di ruangan ini,” ucap Saldi Isra, Kamis (9/11/2023) siang.

Suhartoyo merupakan hakim konstitusi yang berasal dari unsur peradilan umum. Ia telah berkiprah di MK sejak 17 Januari 2015, ketika ia dilantik oleh Presiden Joko Widodo.

Sebelum menjadi hakim konstitusi, Suhartoyo memiliki karier panjang sebagai hakim di berbagai pengadilan negeri dan pengadilan tinggi. Ia pernah menjabat sebagai ketua Pengadilan Negeri Jakarta Selatan dan hakim pada Pengadilan Tinggi Denpasar. Ia juga aktif dalam organisasi profesi hakim, seperti Ikatan Hakim Indonesia dan Asosiasi Hakim Konstitusi Asia.

Suhartoyo lahir di Sleman, Yogyakarta, pada 15 November 1959. Ia menyelesaikan pendidikan sarjana ilmu hukum di Universitas Islam Indonesia pada 1983 dan magister ilmu hukum di Universitas Tarumanegara pada 2003.

READ  Gantikan Anwar Usman, Suhartoyo Terpilih Jadi Ketua MK
Tags: Anwar UsmanMahkamah KonstitusiSuhartoyo
Previous Post

Kecam Israel, Inilah Hasil KTT Luar Biasa OKI untuk Palestina

Next Post

Pj Bupati Sorong Terjaring OTT KPK

Next Post
PJ bupati Sorong Terjaring OTT KPK

Pj Bupati Sorong Terjaring OTT KPK

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PARIWARA

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

22 Desember 2025 | 17:00
Perumda Air Minum Kota Padang TOP Digital Awards 2025

Mengalirkan Inovasi, Menyemai Layanan: Perumda Air Minum Kota Padang Kembali Raih TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 09:00
Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 08:00
RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Perkuat Transformasi Digital untuk Tingkatkan Mutu Layanan, RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 07:00
Moratelindo Transformasi Digital TOP Digital Awards

Moratelindo Perkuat Kepemimpinan Transformasi Digital Lewat Dua Penghargaan Nasional TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 06:00
Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

4 Desember 2025 | 06:00

POPULER

kuhp-kuhap-baru-berlaku-2-januari-2026

Resmi Berlaku! KUHP dan KUHAP Baru Efektif Mulai 2 Januari 2026, Ini Pasal-Pasal yang Paling Disorot

1 Januari 2026 | 10:00
waspadai-akhir-zaman-4-pesan-rasulullah-saw

Waspadai Akhir Zaman, Ingat 4 Pesan Rasulullah SAW

25 Juli 2025 | 09:00
Viral Susu MBG Hanya 30 Persen Susu, Ini Kata BGN

Viral Susu MBG Hanya 30 Persen Susu, Ini Kata BGN

1 Oktober 2025 | 14:56
Ilustrasi Anak Sedang Makan Dibuat oleh Kecerdasan Buatan

Dunia Masih Gagal Melindungi Anak-Anak: Mengapa 2026 Harus Jadi Titik Balik Global

1 Januari 2026 | 17:00
Mengenal Apa Itu Maqam Ibrahim

Mengenal Apa Itu Maqam Ibrahim

12 Februari 2025 | 17:07
Aksi Panggul Beras Dikritik, Ini Respon Zulhas

Aksi Panggul Beras Dikritik, Ini Respon Zulhas

8 Desember 2025 | 12:59
  • Redaksi Corenews.id
  • Pedoman Media Siber
  • Email Login

Corenews.id | All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini

Corenews.id | All Rights Reserved