Corenews.id
No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini
Corenews.id
No Result
View All Result

Begini Cara Mendaftar Subsidi Konversi Motor Listrik

by Irawan Djoko Nugroho
14 November 2023 | 15:18
in Gaya Hidup
pendaftaran dapat dilakukan melalui platform digital di situs Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian ESDM

Ilustrasi: Motor Listrik

Bagikan sekarang:

Jakarta, CoreNews.id ‒ Pemerintah resmi menaikkan subsidi untuk program konversi sepeda motor konvensional menjadi sepeda motor listrik menjadi Rp 10 juta dari sebelumnya Rp 7 juta. Hal tersebut disampaikan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif di Jakarta, (14/11/2023).

Sementara itu menurut Sekretaris Jenderal Kementerian ESDM Dadan Kusdiana, pemerintah sedang merevisi program konversi motor listrik untuk meningkatkan minat masyarakat. Insentif sebelumnya yang ditujukan berdasarkan satu orang satu KTP saat ini akan dibuka lebih luas, termasuk kemungkinan badan usaha dapat memanfaatkan insentif tersebut.

Bagi yang berminat pendaftaran dapat dilakukan melalui platform digital di situs Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian ESDM, yang menyediakan layanan untuk pendaftaran konversi, memilih bengkel konversi terdekat, dan mengecek status pengerjaan konversi motor.

Adapun tahapan untuk melakukan konversi motor listrik mencakup:

  1. Pengisian formulir pendaftaran.
  2. Pengecekan teknis oleh bengkel.
  3. Persetujuan biaya konversi antara pemilik dan bengkel.
  4. Pengisian surat pernyataan kesediaan konversi.
  5. Pengerjaan konversi oleh bengkel.
  6. Pengajuan permohonan sertifikat uji tipe (SUT) dan sertifikat registrasi uji tipe (SRUT) ke Kemenhub.
  7. Verifikasi oleh lembaga verifikasi independen.
  8. Serah terima sepeda motor yang telah dikonversi kepada pemilik.
READ  Produksi Minyak RI Kini Capai 610.000 Barel Per Hari
Tags: ESDM
Previous Post

Jokowi Bahas Saham dan Perpanjangan Kontrak Freeport

Next Post

Piala Dunia U-17: Brazil Bombardir Kaledonia Baru 9-0

Next Post
Piala Dunia U-17: Brazil Bombardir Kaledonia Baru 9-0

Piala Dunia U-17: Brazil Bombardir Kaledonia Baru 9-0

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

PARIWARA

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

Transformasi Digital Konsisten, Hanwha Life Raih TOP Digital Awards 2025 Level Stars 5

22 Desember 2025 | 17:00
Perumda Air Minum Kota Padang TOP Digital Awards 2025

Mengalirkan Inovasi, Menyemai Layanan: Perumda Air Minum Kota Padang Kembali Raih TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 09:00
Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Pacu Transformasi Digital Nasional, Rumah Pendidikan Kemendikdasmen Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 08:00
RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

Perkuat Transformasi Digital untuk Tingkatkan Mutu Layanan, RSUI Raih Penghargaan TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 07:00
Moratelindo Transformasi Digital TOP Digital Awards

Moratelindo Perkuat Kepemimpinan Transformasi Digital Lewat Dua Penghargaan Nasional TOP Digital Awards

5 Desember 2025 | 06:00
Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

Acara Puncak TOP Digital Awards 2025 Digelar Hari Ini: Inovasi Cerdas Menyongsong Transformasi Digital

4 Desember 2025 | 06:00

POPULER

Profil Darma Mangkuluhur, Anak Sulung Tommy Soeharto

Profil Darma Mangkuluhur, Anak Sulung Tommy Soeharto

22 April 2024 | 16:06
kuhp-kuhap-baru-berlaku-2-januari-2026

Resmi Berlaku! KUHP dan KUHAP Baru Efektif Mulai 2 Januari 2026, Ini Pasal-Pasal yang Paling Disorot

1 Januari 2026 | 10:00
Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi

Geger Awal Tahun! KPK Lakukan OTT Perdana 2026, Pegawai Pajak & Wajib Pajak Diciduk

10 Januari 2026 | 21:00
Guru Besar UIN Jakarta Minta Sarjana Muslim jadi Agen Peradaban

Guru Besar UIN Jakarta Minta Sarjana Muslim jadi Agen Peradaban

11 Januari 2026 | 15:08
Mengenal Apa Itu Maqam Ibrahim

Mengenal Apa Itu Maqam Ibrahim

12 Februari 2025 | 17:07
Ilustrasi Bandara dibuat ChatGPT

Kertajati Hanya Bebani Jabar Rp 100 Miliar per Tahun, KDM Minta Ditutup

8 Januari 2026 | 10:36
  • Redaksi Corenews.id
  • Pedoman Media Siber
  • Email Login

Corenews.id | All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • News
    • Nasional
    • Internasional
    • Metropolitan
    • Daerah
  • Politik
    • Pemilu
  • Hukum
  • Pariwara
  • Bisnis
    • Keuangan
    • Ekonomi
    • Properti
    • Pasar Modal
  • Tekno
  • Gaya Hidup
  • Humaniora
  • Olah Raga
  • Tokoh
  • Opini

Corenews.id | All Rights Reserved